Seni dalam Pandangan Ulama Islam (Part 1)

Seni dalam Pandangan Ulama Islam (Part 1)

Loading

Oleh : Lukman Zen Sebelum kita membahas dan mendiskusikan pendapat para fuqaha, khususnya para imam mazhab yang empat terlebih dahulu kami kutipkan pendapat mereka tentang seni suara beserta dalil‑dalilnya, baik dari golongan yang meng­haramkan maupun yang membolehkannya. Imam Asy Syaukani, dalam kitabnya Nailut Authar4) menyatakan sebagai berikut : Para ulama berselisih pendapat tentang hukum menyanyi …

Selengkapnya

GBSRI Gelar Pameran Online di Era Pandemi Corona

GBSRI Gelar Pameran Online di Era Pandemi Corona

Loading

Penulis : Jumari Haryadi Pandemi virus corona (covid-19) telah menjungkirbalikkan kondisi dunia. Wabah virus ini menjadi perhatian dunia setelah pada 20 Januari 2020 otoritas kesehatan di Kota Wuhan, Provinsi Hubei, Tiongkok, mengatakan terdapat tiga orang warganya yang meninggal dunia akibat terpapar covid-19. Pemerintah Tiongkok kemudian melakukan penutupan total (lockdown) terhadap Wuhan sejak 23 Januari 2020. …

Selengkapnya

Menguak Bisnis Galeri Seni di Indonesia

Menguak Bisnis Galeri Seni di Indonesia

Loading

Oleh : J.Haryadi Mengoleksi karya seni merupakan sebuah investasi, terutama karya seni yang bernilai tinggi dari para seniman ternama. Menyimpan karya seni tak ubahnya dengan menyimpan benda-benda berharga lainnya seperti emas, intan, berlian, tanah atau rumah. Membicarakan karya seni tak terlepas dari keberadaan galeri. Selama ini kita mengenal galeri sebagai tempat memamerkan benda atau karya …

Selengkapnya

Sejarah Batik Garutan

Sejarah Batik Garutan

Loading

Batik Garutan pernah mengalami puncak kejayaan pada tahun 1967 sampai dengan 1985. Pembuatan batik tulis asal Garut ini membutuhkan proses yang cukup memakan waktu, namun memiliki nilai yang tinggi karena dibuat oleh pengrajin ahli. Dibandingkan dengan batik cap atau batik print tentunya batik tulis Garutan memiliki nilai yang lebih tinggi. Dari cara pembuatan batik Garutan  …

Selengkapnya

Seni Budaya dalam Pusaran Ekonomi Kreatif

Seni Budaya dalam Pusaran Ekonomi Kreatif

Loading

Kesenian daerah merupakan salah satu potensi budaya yang senantiasa perlu mendapatkan perhatian secara khusus dalam upaya pembinaan, pelestarian dan pengembangannya. Keragaman kesenian di daerah yang satu dengan daerah yang lain bisa berbeda dan memiliki ciri yang khas sesuai dengan sistem sosial yang berlaku di daerah setempat. Sementara seni itu sendiri adalah suatu kebutuhan jiwa yang …

Selengkapnya

Mimesis dan Rasionalitas dalam Perkembangan Seni

Mimesis dan Rasionalitas dalam Perkembangan Seni

Loading

pergi jauh ke timur atau ke barat, dimanapun tempat itu akan selalu ada“barat”nya Prolog Dalam perkembangan seni, konsepsi rasionalitas sering dibicarakan sebagai suatu hal yang berasal dari kebudayaan barat. Konsep rasionalitas dalam perkembangan seni ini bermula ketika digunakannya konsep yang terlihat oleh mata dijadikan dasar dalam mengolah bentuk-bentuk seni (reproduksi alam).Pandangan seni yang berusaha untuk …

Selengkapnya

Mengembangkan Imajinasi dan Menghasilkan Karya Bermanfaat

Mengembangkan Imajinasi dan Menghasilkan Karya Bermanfaat

Loading

Albert Einstein, seorang ahli fisika yang sangat berpengaruh dalam sejarah pernah mengatakan, “Nalar hanya akan membawa anda dari A menuju B, namun imajinasi dapat membawa anda dari A kemanapun”. Lalu bagaimana caranya menggunakan imajinasi, sehingga hal tersebut dapat menjadi kekuatan kita? Masing-masing orang tentunya memiliki cara tersendiri untuk berimajinasi. Akan tetapi, jika dilihat dari arti …

Selengkapnya

Seni Grafis

Seni Grafis

Loading

Pengertian Seni Grafis Seni grafis adalah seni dua dimensi yang diciptakan melalui teknik cetak. Misalnya: cetak sablon (silkscreen), cetak tinggi (seperti stempel), cetak datar (lithography), dsb. Esensi seni grafis adalah membuat cetakan yang dapat digunakan untuk mentransfer gambar dari cetakan ke media karya (misalnya: kertas). Secara etimologi grafis berasal dari bahasa Yunani, yaitu “graphein” yang …

Selengkapnya

Seni dan Ketajaman Intuisi

Seni dan Ketajaman Intuisi

Loading

Seni dan keindahan meru­pakan mata rantai saling me­ngisi dalam ak­ti­vitas kreati­vitas dalam berkarya cipta. Herbert Read menambah­kan: seni ada­lah ekspresi. Eks­ponen aktivitas ini adalah ma­nusia. Basis aktivitas ar­tistik­nya ialah pengamatan terha­dap kualitas material. Penyu­sunan aktivitas tersebut men­ja­di bentuk serta pola yang me­nyenangkan. Susunan per­­sepsi tersebut dalam pembuat­an­nya dihubungkan dengan emo­si atau perasaan yang dira­sakan sebelumnya. …

Selengkapnya

Seni untuk seni, seni untuk masyarakat, seni untuk kreatifitas

Seni untuk seni, seni untuk masyarakat, seni untuk kreatifitas

Loading

Pada tahun 1936 Kata seni berasal dari bahasa melayu yang berarti “kecil” yang berarti (sedih seni mengiris kalbu). Sebelunya kata seni itu diganti dengan tukang, dalam majalah sin po 25 juli 1931 dalam artikel berjudul Raden Saleh, masih dipakai kata tukang menggambar indonesier. Juga digunakan kata tukang teken, tukan ukit patung, tukang nyanyi keroncong. Jadi, …

Selengkapnya

Batik

Batik

Loading

Pengertian Batik Batik adalah kain yang dilukis menggunakan canting dan cairan lilin malam sehingga membentuk lukisan-lukisan bernilai seni tinggi diatas kain mori. Batik berasal dari kata amba dan tik yang merupakan bahasa jawa, yang artinya adalah menulis titik. Kalau jaman dulu disebutnya ambatik. Dari sini bisa dimengertilah ya, kalau yang dimaksud itu adalah batik tulis …

Selengkapnya

Seni Patung

Seni Patung

Loading

Seni patung merupakan bentuk seni  tiga dimensi  buatan manusia yang menampilkan nilai estetika/keindahan. Patung digolongkan sebagai seni tiga dimensi karena memiliki ukuran panjang,lebar dan tinggi (volume) serta dapat dinikmati dari segala arah. Umumnya patung diciptakan untuk memenuhi kebutuhan batin manusia atau hanya sekedar untuk dinikmati keindahannya saja. Sementara  Menurut KBBI, seni patung adalah suatu benda …

Selengkapnya