Kubisme

Kubisme

Loading

Oleh : Lukman Zen Kubisme adalah aliran seni rupa yang memuat beberapa sudut pandang dari suatu objek atau figur dalam satu gambar yang sama, sehingga menghasilkan lukisan yang terfragmentasi dan terdeformasi. Aliran ini juga seakan memecah gambar melalui penyederhanaan objek hingga menyerupai bentuk geometris. Suatu lukisan potret dapat terdiri dari angle samping dan angle depan …

Selengkapnya

Seni Instalasi

Seni Instalasi

Loading

Seni instalasi (installation = pemasangan) adalah seni yang memasang, menyatukan, dan mengkontruksi sejumlah benda yang dianggap bisa merujuk pada suatu konteks kesadaran makna tertentu. Biasanya makna dalam persoalan-persoalan sosial-politik dan hal lain yang bersifat kontemporer diangkat dalam konsep seni instalasi ini. Seni instalasi dalam konteks visual merupakan perupaan yang menyajikan visual tiga dimensional yang memperhitungkan …

Selengkapnya

Pameran Seni Rupa Eksplorasi Media #2

Pameran Seni Rupa Eksplorasi Media #2

Loading

Pameran Seni Rupa Eksplorasi Media#2,  yang akan digelar pada tanggal 5-15 September 2019 di Resto Hotel Mangkubumi Kota Tasikmalaya,  merupakan salah satu media untuk mengekspresikan potensi dan kreativitas seniman Tasikmalaya dalam bidang seni rupa. Dalam hal ini, potensi dan kreativitas yang dimaksud, yaitu potensi untuk mengeksplorasi dan mengaplikasikan materi serta gagasan seni ke dalam sebuah …

Selengkapnya

Prinsip-Prinsip Seni Rupa

Prinsip-Prinsip Seni Rupa

Loading

Oleh : Lukman Zen Prinsip-prinsip seni rupa adalah cara penyusuan, pengaturan unsur-unsur rupa sehingga membentuk suatu karya seni. Prinsip Seni Rupa dapat juga disebut asas seni rupa, yang menekankan prinsip desain seperti: kesatuan, keseimbangan, irama, penekanan, proporsi dan keselarasan. Desain atau yang dulu diistilahkan dengan sebutan nirmana sebenarnya secara meteri  tidak ada perubahan yang mendasar, …

Selengkapnya

Memahami Lukisan Abstrak

Memahami Lukisan Abstrak

Loading

Lukisan abstrak adalah salah satu gaya seni yang sulit untuk dipahami. Terkadang berbagai gambar abstrak yang terdapat didalamnya tampak tidak masuk akal. Coretan berhamburan dimana-mana dan tidak menyerupai gambar apapun. Tidak ada figure, pemandangan atau bahkan bentuk yang pasti di dalamnya. Lalu apa indahnya karya abstrak? Mengapa gaya seni seperti ini bisa muncul dan berkembang? …

Selengkapnya