Adjie Noer

Nama Lengkap : Drs. Aji Joyokusumo (Adjie Noer)

Kelahiran kota Gombong, tanggal 30 Mei 1956, tinggal di Gunung Salak D.23.No.111 Perumnas Kota Cirebon.

Pernah sekolah di SD 2 Gombong, Kabupaten Kebumen, di SMP IKIP PEDAGOGIK Yogyakarta, SMP Pius Gombong, di STM Negeri Purwokerto, Kuliah di Fakultas Teknik Sipil Universitas Swadaya Gunungjati ( Unswagati ) Cirebon, dan di Fakultas Administrasi Negara Universitas 17 Agustus 1945 Cirebon.
Sejak Tahun 1978 bekerja di Prosida Cirebon sampai tahun 2003, dan bekerja di Pemerintah Daerah Kota Cirebon sejak 2003 sampai tahun 2012.
Melukis merupakan bagian hidup yang sampai saat ini masih digeluti.
Dalam melukis memakai dua media, antara lain media kaca dan media kanvas.

Pengalaman Pameran :

  1. Pameran bersama Bengkel Pelukis Militan Indinesia.
  2. Pameran bersama perupa Jawa Barat Artefak Laut Kidul di Papuri Bandung.
  3. Pameran bersama perupa Ciayumajakuning du Kuningan.
  4. Pameran bersama Nuansa Estetika Edu Art di Taman Budaya Yogyakarta.
  5. Pameran bersama Ngawe Kadang diTaman Budaya Yigyakarta.
  6. Pameran Art On the spirit di Musium Affandi Yogyakarta.
  7. Pameran bersama BPMI di Musium Senirupa dan Keramik, Kota Tua Jakarta.
  8. Pameran CIFES bersama Alumni Senirupa ITB di Gedung Negara Cirebon.
  9. Pameran bersama Pengayun ayun Ultah Sanggarbambu di Taman Budaya Jawa Tengah Solo.
  10. Pameran dan Pesta Seni bersama BPMI di Musium Nasional Jakarta.
  11. Pameran Bergilir Perupa Jawa Barat di Gallery Pusat Kebudayaan Bandung.
  12. Pameran Online GBSRI
Pameran Online Jilid 1

Princes Of Pantura Figure

Cat Akrilik di Kanvas
100 x 100 cm

Pameran Corona 1

Kampungku Sepi

Cat Akrilik di Kanvas
100 x 100 cm

Pameran Corona 2

Kampungku

Teknik Ondolism Pointilis Decoratif
Cat Akrilik di Kanvas
70 x 70 cm

Pameran Art For Maunk

CARAKA

Cat Akrilik di Kanvas
100 x 100 cm

Pameran Nusantara

Antara Dua Hati Kasmaran

Cat Akrilik di Kanvas
130 x 100 cm

Pameran Go Green

Menyatu dengan Alam

Teknik : Ondolisme Pointilis
Cat Akrilik Pasta di Kanvas
100 x 120 cm

Pameran Love Life

Pesona Kampungku

Teknik : Ondolisme Pointilis
Cat Akrilik Pasta di Kanvas
100 x 130 cm

Pameran Tarian Nusantara

Princess Of Pantura

Teknik : Ondolisme Pointilis
Cat Akrilik Pasta di Kanvas
110 x 130 cm