GBSRI Gelar Pameran Online di Era Pandemi Corona

GBSRI Gelar Pameran Online di Era Pandemi Corona

Loading

Penulis : Jumari Haryadi Pandemi virus corona (covid-19) telah menjungkirbalikkan kondisi dunia. Wabah virus ini menjadi perhatian dunia setelah pada 20 Januari 2020 otoritas kesehatan di Kota Wuhan, Provinsi Hubei, Tiongkok, mengatakan terdapat tiga orang warganya yang meninggal dunia akibat terpapar covid-19. Pemerintah Tiongkok kemudian melakukan penutupan total (lockdown) terhadap Wuhan sejak 23 Januari 2020. …

Selengkapnya

Sejarah Batik Garutan

Sejarah Batik Garutan

Loading

Batik Garutan pernah mengalami puncak kejayaan pada tahun 1967 sampai dengan 1985. Pembuatan batik tulis asal Garut ini membutuhkan proses yang cukup memakan waktu, namun memiliki nilai yang tinggi karena dibuat oleh pengrajin ahli. Dibandingkan dengan batik cap atau batik print tentunya batik tulis Garutan memiliki nilai yang lebih tinggi. Dari cara pembuatan batik Garutan  …

Selengkapnya

Seni untuk seni, seni untuk masyarakat, seni untuk kreatifitas

Seni untuk seni, seni untuk masyarakat, seni untuk kreatifitas

Loading

Pada tahun 1936 Kata seni berasal dari bahasa melayu yang berarti “kecil” yang berarti (sedih seni mengiris kalbu). Sebelunya kata seni itu diganti dengan tukang, dalam majalah sin po 25 juli 1931 dalam artikel berjudul Raden Saleh, masih dipakai kata tukang menggambar indonesier. Juga digunakan kata tukang teken, tukan ukit patung, tukang nyanyi keroncong. Jadi, …

Selengkapnya

Batik

Batik

Loading

Pengertian Batik Batik adalah kain yang dilukis menggunakan canting dan cairan lilin malam sehingga membentuk lukisan-lukisan bernilai seni tinggi diatas kain mori. Batik berasal dari kata amba dan tik yang merupakan bahasa jawa, yang artinya adalah menulis titik. Kalau jaman dulu disebutnya ambatik. Dari sini bisa dimengertilah ya, kalau yang dimaksud itu adalah batik tulis …

Selengkapnya

Kebudayaan Asli Indonesia

Kebudayaan Asli Indonesia

Loading

Oleh : Lukman Zen Indonesia memiliki banyak beraneka ragam kebudayaan yaitu kebudayaan etnik dan kebudayaan asing, sedangkan Kebudayaan Nasional Indonesia sejak sumpah Pemuda, atau sejak Indonesia merdeka, sehingga kebudayaan yang ada sangat perlu dilestarikan dan dikembangkan oleh generasi muda saat ini, agar kekayaan kebudayaan yang dimiliki Indonesia selalu terlihat dan dipandang oleh negara lain bahwa …

Selengkapnya